Cara mengobati sariawan
Sariawan sendiri bisa diakibatkan karena kekurangan vitamin C sehingga memicu perkembang biakan bakteri yang terdapat di dalam mulut dengan cepat hingga menyebabkan bibir pecah-pecah dan tenggorokan terasa kering.Oleh sebab itu menjaga asupan gizi dan nutrisi yang masuk kedalam tubuh sangatlah perlu dipperhatikan terutama makanan yang memiliki kandungan vitamin C yang cukup tinggi. Karena halini akan mencegah timbulnya sariawan atau panas dalam. Kandungan vitamin C yang banyak ditemukan pada buah dan sayur. Sedangkan kandungan yang paling banya vitamin C terdapat pada buah-buahan.
Tetapi apabila sariawan tersebut sudah terjadi mungkin Anda bisa mencoba beberapa tips alami dalam mengatasi sariawan tersebut yaitu :
Kumur dengan air Garam.
Berkumur dengan air garam dapat membantu mengurangi rasa nyeri atau perih pada saat sariawan.Karena garam dapat membantu menetralisir bakteri berlebih yang tedapat di dalam mulut.sehingga akan membantu mempercepat proses penyembuhan.
Bubuk Kopi
Bubuk Kopi juga mampu untuk mengatasi sariawan, caranya adalah dengan mengoleskan bubuk kopi pada bagian yang terkena sariawan dan diamkan selama beberapa menit, lalu bilas dengan air putih.
Konsumsi Tomat.
Mengkonsumsi buah tomat sangatlah baik terutama untuk penderita sariawan. Kandungan vitamin yang ada pada buah tomat sangat mujarab untuk mengatasi sariawan. Makanlah tomat mentah secukupnya atau anda juga bisa membuatnya menjadi jus kemudian gunakan jus tersebut untuk berkumur agar rasa perih menjadi berkurang dan perlahan hilang.
Larangan-larangan saat anda sariawan:
Pada saat menderita sariawan, usahakan untuk menghindari mengkonsumsi minuman panas seperti Teh, kopi dan makanan yang banyak mengandung minyak serta pedas. Karena mengkonsumsi makanan tersebut justru akan memperburuk keadaan.
Hindari makanan Non-vegetarian karna itu dapat meningkatkan tingkat ke-asaman dalam tubuh kita.
0 Response to "Cara mengobati sariawan"
Posting Komentar